Pengaruh Pembiayaan Jual Beli. Pembiayaan Bagi Hasil, Pembiayaan Sewa Dan Rasio Non Performing Financing Terhadap Profitabilitas Bank Syariah Di Indonesia

Rini Loliyani, rina loli yana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh pembiayaan jual beli, pembiayaan sewa dan non performing financing terhadap profitabilitas bank syariah yang terdaftar di Bank Indonesia. Variabel independen dalam penelitian ini adalah pembiayaan jual beli, pembiayaan bagi hasil, pembiayaan sewa dan rasio non performing financing (NPF) dan variabel dependen adalah profitabilitas diproksikan dengan return on assets (ROA). Metode data pengumpulan menggunakan purposive sampling pada Bank Umum Syariah yang terdaftar di Bank Indonesia dari periode 2016 sampai dengan 2020, sampel yang diperoleh adalah 7 bank. Metode analisis data yang digunakan adalah metode regresi linier berganda dengan menggunakan program IBM SPSS versi 20. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembiayaan jual beli dan bagi hasil berpengaruh terhadap profitabilitas, sedangkan pembiayaan sewa dan rasio non performing financing tidak berpengaruh terhadap profitabilitas.

 

 

Kata kunci : Pembiayaan Jual Beli, Pembiayaan Bagi Hasil, Pembiayaan Sewa, Rasio Non Performing Financing, Return On Asset


Full Text:

PDF

References


Antoni, Muhammad Syafi’i. 2014. “Bank Syariah Dari Teori Ke Praktek”. Jakata: Gema Insani.

Anthony, N. Robert dan Govindarajan, Vijay. “Management Control System”. Jakarta: Salemba Empat.

Edya, Rosyta, 2015. “Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Syariah Mandiri Periode 2008-2013”. SkripsiUniversitas Widyatama. Jakarta

Ghozali, Imam. 2011. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Harahap, Sofyan Syafri. 2011. “Analisis Laporan Keuangan”. Jakarta: Pt. Raja Grafindo Persada.

Kasmir. 2014. “Analisis Laporan Keuangan Lanjutan”. Jakarta: Pt. Raja Grafindo persada.

Nurhayati, Sri Dan Wasilah. 2015. “Akuntansi Syariah Di Indonesia”. Jakarta: Salemba Empat.

Nurhayati, 2014. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Profitabilitas Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Tahun 2008-2012”.Skripsi Universitas Negri Bengkulu. Bengkulu

Rahman, Aulia Fuad Dan Rochmanika, Ridha. 2011. “ Pengaruh Pembiayaan Jual Beli,Pembiayaan Bagi Hasil, Dan Rasio Non Performing Financing Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia”.Dalam JurnalEkonomi Universitas Brawijaya. Malang.

Reinissa, R.D.P. 2015. “Pengaruh Pembiayaan Mudharabah,Musyarakah, Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia”.Dalam Jurnal Ekonomi Universitas Brawijaya. Malang

Riyadi, Slamet Dan Yulianto, Agung. 2014. “Pengaruh Pembiayaan Bagi Hasil, Pembiyaan Jual Beli, Financing To Deposite Ratio (FDR) Dan Non Perforing Financing (NPF) Terhadap Profitabilitas Ank Umum Syariah Di Indonesia”. Dalam Jurnal Ekonomi. Universitas Negri Semarang. Semarang

Soewardji, Jusuf. 2012. “Pengantar Metodologi Penelitian”. Jakarta : Mitra Wacana Media.

Sujarwenu, V. Wiratna. 2014. “Metode Penelitian”. Jakarta : Pustakabarupress..

Subramanyam, K.R Dan Wild, Jhon.J. 2013.”Analisis laporan Keuangan Financial Statemen Analiysis”. Jakarta : Salemba Empat.

Sugiyono. 2014. “Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R & D”. Bandung : Alfabeta.

Yaya, Rizal, Martawireza, Aji Erlangga Dan Abdurahim. 2014. “Akuntansi Perbankan Syariah Teori Dan Praktek Kontenporer”. Jakarta : Salemba Empat.

Qodriyasari, Indriani Laela. 2014. “Analisis Pengaruh Pendapatan Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah, Dan Sewa Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode Tahun 2011-2013”.Naskah Publikasi. Universitas Muhamadiah Surakarta. Surakarta

Surat Edaran Bank Indonesia No. 17/19/Dpum/2013. Perihal Pemberian Kredit Atau Pembiayaan Oleh Bank Umum Dan Bantuan Teknis Dalam Rangka Pengembangan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah. http://www.bi.go.id.

www.idx.co.id




DOI: https://doi.org/10.57084/jata.v2i2.689

Refbacks

  • There are currently no refbacks.