STRATEGI DALAM PEMASARAN ONLINE GUNA MENINGKATKAN HASIL PENJUALAN (Studi Kasus Sambal Seruit Bu Lindi Bandar Lampung)

Eva Itma Anna

Abstract


 

Abstrak:

Pemasaran online merupakan upaya yang dilakukan sebuah perusahaan untuk mempertahankan usahanya disaat maraknya pengguna media sosial yang mengharuskan masyarakat untuk tetap tinggal di dalam rumah dan mengurangi aktivitas keluar rumah. Objek dalam penelitian ini adalah Sambal Seruit Bu Lin yangmerupakanusahakulinesambalinstandiKotaBandar Lampung.  Tujuanpenelitianiniadalahuntukmengetahuidanmenganalisisbagaimanastrategi pemasaran online dalam meningkatkan penjualan melalui segmenting, targeting, and positioning (STP) dan marketing mix. Fokus masalah dalam penelitian ini terkait kendala yang dihadapi, penerapan dan perkembangan penjualan dengan strategi pemasaran online. Jenis penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Sumber data yang digunakan berupa data primer dari wawancara, serta data sekunder berupa dokumen, jurnal dansebagainya.AlatanalisisyangdigunakanyaituSWOTanalysis.Hasilpenelitian menunjukan bahwa pemasaran online efektif untuk meningkatkan penjualan dan melaluiSWOTanalysisdapatdiketahuiadanyapilihanstrategiuntukmeningkatkan penjualan.


Full Text:

PDF

References


Adinugraha , A. T. & Michael H, S., 2015. Analisa Pengaruh Kualitas Makanan dan Persepsi, Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa.

Assauri Sofyan, 2013, Manajemen Pemasaran,PTBumiAksaraCharles, Jakarta.

Fred R. David, 2011. Manajemen Strategis Konsep, Salemba Empat, Jakarta.

Hartline, M., & Ferrell, O. C. 2011, Marketing Strategy 5ed, Thompson Learning, South Western.

Keller, K. L., & Kotler, P, 2011. Marketing Management (14 ed.), Prentice Hall, New Jersey.

Kotler, P. & Armstrong, G., 2012. Prinsip - prinsip Pemasaran. 13 penyunt, Erlangga, Jakarta.

Kotler,P.etal.,2015.Marketing.9th penyunt, Pearson Higher, Australia Education AU.

Nabila Marsya, 2019. Asosiasi PenyediaJasa Internet Indonesia, diaksespada16Mei2019,tersediadi https://dailysocial.id/post/pengguna- internet-indonesia-2018.

Sugiyono,2011.PenelitianKualitatif, diakses pada 14 Oktober 2012, tersedia di

https://www.statistikian.com/2012/10

/penelitian-kualitatif.html.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.