Pengaruh Guided Imagery Terhadap Kualitas Tidur Klien Pre Operasi
Abstract
Tindakan pembedahan menempati urutan ke-11 dari 50 pertama penanganan pola penyakit di rumah sakit se-Indonesia. Pemenuhan kebutuhan istirahat tidur pada pasien bedah dalam periode pre operasi bertujuan sebagai persiapan aspek fisik dan mental atau psikologis pasien yang akan menjalani operasi, hal tersebut karena kondisi fisik dan psikoligis dapat mempengaruhi tingkat resiko intra operasi, mempercepat pemulihan, serta menurunkan komplikasi pasca operasi. Diketahui Pengaruh Guided Imagery Terhadap Kualitas Tidur Klien Pre Operasi Diruang Bedah Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung Tahun 2020. Penelitian ini adalah penelitian Kuantitatif dengan metode Quasi Eksperimental dengan pendekatan One grup pretest – posttest, uji statistik menggunkan uji t-test dependen, Sampel yang digunakan adalah pasien pre operasi di RSUD Dr. H. Abdul Moeleok Provinsi Lampung. Dengan nilai p-value 0.000 (a<0.05). Terdapat pengaruh guided imagery terhadap kualitas tidur klien pre operasi. Diharapkan penelitian ini dapat digunakan untuk memasukkan terapi guided imagery sebagai terapi alternatif dalam mengatasi gangguan tidur pada klien pre operasi.
Kata Kunci : Guided Imagery, Pre Operasi, Kualitas Tidur
Full Text:
PDFReferences
Damayanti (2014) ‘Faktro-Faktor Yang Berhunungan Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Tidur Pasien Yang Dirawat Di Ruang
Baji Kamase Rsud Labuang Baji Makasar’, 5, pp. 535–542.
Jumiarini (2018) ‘Perbandingan Kualitas Tidur Menggunakan Skala Pittsburgh Sleep Quality Index (Psqi)Pada Pasien Gangguan Cemas Yang Mendapat Terapi Benzodiazepin Jangka Panjang Dan Jangka Pendek’.
Setyawan, A. B. (2017) ‘Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pasien’, (May). Available At: File:///C:/Users/Owner/Downloads/65-105-1-PB.Pdf.
Sucipto, A. Y. (2012). Pengaruh Relaksasi Guided Imagery Terhadap Tingkat Nyeri Pada Pasien Pasca Operasi Sectio Casearia di Rumah Sakit Daerah dr. Soebandi Jember.
Anita, & Erna (2015). Faktor-Fakor Yang Berhubungan Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Tidur Pasien Yaang Dirawat Di Ruang Baji Kamase RSUD Labuang Baji Makasar. Jurnal Ilmia Kesehatan Diagnosis Volume 5.
Handayani & Rahmayati. (2018). Pengaruh Aromaterapi Lavender, Relaksasi Otot Progresif dan Guided Imagery terhadap Kecemasan Pasien Pre Operatif. Jurnal Kesehatan.
Tantik Mayasari (2015) ‘Pemberian Terapi Guided Imagery Dan Iringan Musik Untuk Meningkatkan Kualitas Tidur Pada Asuhan Keperawatan Nn. Y Dengan Post Operasi Appendisitis Di Ruang Kantil I Rsud Karanganyar’, 8.
Perdana. (2018). Gambaran Karakteristik Lansia Yang Mengalam Insomnia Di Panti Wreda Dharma Bakti. Journal Of Chemical Information And Modeling, 53(9), 1689–1699.
Putri, E. V. (2018). Hubungan antara faktor internal dan faktor eksternal pekerja dengan kualitas tidur pekerja di PT X Sidoarjo. 121.
Agustin, D. (2012). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Tidur Pada Pekerja Shift Di PT Krakatau Tirta. Fakultas Ilmu Keperawatan, 10.
Budi, S. A. (2017). Hubungan tingkat kecemasa dengan kualitas tidur pasien operasi diruangan angsoka rumah sakit abdul wahab sjahranie Samarinda. Jurnal Ilmiah Sehat Bebaya, 1(2), 110–116. https://doi.org/10.5194/hgss-9-85-2018
Daryati, Wahyuning, S., & Anis, N. (2016). Pengaruh Terapi Guide Imagery Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Bedah Operasi Mayor Di Ruang Bedah Rsud Karanganyar. 78, 1–12. Retrieved from http://digilib.stikeskusumahusada.ac.id/files/disk1/35/01-gdl-daryantini-1737-1-artikel-i.pdf
Kamora, M., Utomo, W., & Hasanah, O. (2011). Efektifitas Teknik Relaksasi Guided Imagery Terhadap Pemenuhan Rata-Rata Jam Tidur Pasien Di Ruang Rawat Inap Bedah. Efektifitas Teknik Relaksasi Guided Imagery Terhadap Pemenuhan Rata-Rata Jam Tidur Pasien Di Ruang Rawat Inap Bedah, 2011, 1–6.
Mading, F. (2015). Gambaran Karakteristik Lanjut Usia Yang Mengalami Insomnia Di Panti Wreda Dharma Bakti Pajang Surakarta Naskah Publikasi. Jurnal Keperawatan. Retrieved from eprints.ums.ac.id/36768/1/NASKAH PUBLIKASI.pdf
Pamudi, A. (2012). Efektivitas Teknik Relaksasi Guided Imagery terhadap Kualitas Tidur pada Lansia di UPT PSLU Blitar. 1–20.
DOI: https://doi.org/10.57084/jiksi.v2i1.665
DOI (PDF): https://doi.org/10.57084/jiksi.v2i1.665.g528