Analisis Sistem dan Prosedur Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Pada BPPRD Kota Bandar Lampung

Ade Setiawan, Nety Kumalasari, M Renandi Ekatama

Abstract


Abstrak

Pajak daerah dan retribusi dareah menjadi salah satu sumber pendapatan terbesar untuk membiayai pelaksanaan pemerintah daerah. Salah satunya adalah pajak bumi dan bangunan yang berperan penting dalam meningkatkan pendapatan daerah kota Bandar Lampung. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis memadai atau tidaknya  sistem dan prosedur pemungutan pajak bumi dan bangunan di kota Bandar Lampung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan dua pendekatan yaitu sistem dan prosedur pemungutan. Hasil penelitian yang diperoleh dinyatakan bahwa sistem dan prosedur pemungutan pajak bumi dan bangunan sudah sesuai dengan peraturan undang-undang pajak bumi dan bangunan, meskipun masih terdapat kurangnya pemahaman dan kesadaran dari wajib pajak dalam melunasi hutang pajaknya.  

 

Kata Kunci : PBB, Sistem dan Prosedur Pemungutan PBB


Full Text:

PDF

References


Anastasia Graisa Enga, Lintje Kalangi, Jessy D.L Warongan. "Analisis Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan di Kecamatan Malalayang." Jurnal Riset Akuntansi, 2019.

Anggoro, Dimas Dwi. Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Malang: UB Press, 2017.

Anwar, Sanusi. Metedologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat, 2017.

BPPRD Kota Bandar Lampung. Realisasi Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan tahun 2021-2022. Bandar Lampung, 2022.

Harianti H, Basri Herman Karamoy, Syemi Mintalangi. "Analisis Sisstem dan Prosedur Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan di Kota Manado." Jurnal LPPM Bidang Ekonomi, Sosial, Budaya dan Hukum, 2022.

Lisa Tivani Langi, David P.E Saerang, Jessy D.L Warongan. "Analisis Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Pada Pemerintah Kabupaten Minahasa Tenggara." Jurnal Riset Akuntansi, 2018.

Mardiasmo. Perpajakan Edisi Revisi. Yogyakarta: CV. Andi Offset, 2016.

Moleong, Lexy j. Metodologi Penelitian Kualitatif . Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2017.

Peraturan Bersama Menteri Keuangan dan Menteri Dalam Negeri Nomor 15/pmk.07/2014 dan Nomor 10 tahun 2014. n.d. https://jdih.kemenkeu.go.id/fullText/2010/213~PMK.07~2010Per.HTM (accessed Mei 03, 2023).

Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 01 tahun 2011 pasal 70 tentang Pajak Daerah. n.d. https://djpk.kemenkeu.go.id/wp-content/uploads/2019/11/1.-Ev-Rpd-Kota-Bandar-Lampung-ttg-Pajak-Daerah.pdf (accessed Mei 04, 2023).




DOI: https://doi.org/10.57084/jmb.v4i2.1312

Refbacks

  • There are currently no refbacks.